Noah Cyrus 'THE END OF EVERYTHING' EP (2020)
The End of Everything adalah extended play (EP) dari penyanyi asal Amerika yakni Noah Cyrus. EP ini dirilis pada 15 Mei 2020, dan didahului oleh single "July", "Lonely", "I Got So High That I Saw Jesus" dan "Young & Sad". EP ini juga menampilkan duet dengan Ant Clemons dengan lagu "Wonder Years". The End of Everything adalah EP pop yang dipengaruhi oleh R&B, country, dan gospel.
Post a Comment for "Noah Cyrus 'THE END OF EVERYTHING' EP (2020)"